November 15, 2017

Membuat CCTV dari Webcam

Share :
CCTV gratisan bisa dibuat sendiri di rumah memanfatkan webcam. Ini akan berguna ketika Anda sedang keluar rumah, Anda bisa menerima notifikasi di smartphone ketika kamera merekam sesuatu yang mencurigakan. Atau ingin mengawasi pengasuh anak, cleaning service panggilan, memantau hewan peliharaan, kebun tanaman, dsb.

Peralatan yang dibutuhkan:
- Komputer (Windows/Linux)
- Smartphone/ Tablet (Android/ iOS)
- HD Webcam atau CCTV
- Jaringan Internet (untuk backup cloud atau remote)

Software:
- iVideon (https://www.ivideon.com/downloads/)

Alternatif Program :
Kurang tertarik dengan program di atas? berikut alternatifnya,
Yawcam (http://www.yawcam.com/) Lisensi Gratis
AtHome Video Streamer (http://www.ichano.com/download/) Lisensi Free, Opsi Donasi
WebcamXP (http://www.webcamxp.com/download.aspxLisensi Lifetime Sekali Bayar



Baca Juga :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar